Sunday, September 20, 2015

Cara Membangun Dapur Minimalis



Setiap rumah memiliki beberapa terbagi ruangan yang memiliki fungsi masing-masing.  Sebelum membangun rumah baru atau merenovasi haruslah diperhitungankan.

Di manakah memposisikan dapur, apakah di bangun di samping atau di bagian belakang ?

Posisi dapur menjadi sangat penting karena penghuni rumah lebih banyak berada di dapur untuk menyiapkan berbagai makanan dan minuman.

Sehingga posisi dapur sangat mennetukan untuk memberikan kenyamanan bagi penghuni rumah.

Inilah cara membangun daour minimalis :

1. Pastikan terlebih dahul apakah menempatkan dapur di depan namun disamping jadi akan ada dua pintu. Satu pintu utama sedangkan satunya pintu dapur.

2. Kalau menempatkan dapur di bagian belakang maka harus ada fentilasi udara ahar udara dari dalam dapur dapat keluar.

3. Cara membangun dapur minimalis harus memperhatikan luasnya. Berapa meter untuk menempatkan beberapa perabot atau membangun bak cucian piring.

4. Sebaiknya membangun dapur minimalis  dengan menempatkan keramik berwarna-warni agar nampak lebih indah.

5. Berilah penerangan  lampu yang terang agar nampak lebih indah dan terang di seluruh ruangan dapur.'

6. Jangan menempatkan meja makan agar lebih luas.

Demikianlah cara membangun dapur minimalis untuk Anda.

No comments:

Post a Comment